Perhatikan keterangan-keterangan berikut!
1) Berdasarkan Surat Keputusan Menteri Keuangan RIS Nomor PU I Tanggal 19 Maret 1950 melakukan tindakan pemotongan uang.
2) Dasar kebijakan adalah untuk mengurangi jumlah uang yang beredar agar nilainya seimbang dengan jumlah barang yang tersedia.
Berdasarkan keterangan-keterangan tersebut, usaha untuk memperbaiki perekonomian pada masa Demokrasi Liberal adalah ….
A. Gunting Syafruddin
B. sistem ekonomi Gerakan Benteng
C. nasionalisasi De Javasche Bank
D. sistem ekonomi Ali-Baba
E. persetujuan finansial ekonomi
Pembahasan:
Berdasarkan keterangan-keterangan pada soal, usaha untuk memperbaiki perekonomian pada masa Demokrasi Liberal adalah Gunting Syafruddin.
Jawaban: A
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: [email protected]
Kunjungi terus: blogpedia.web.id OK! 😁
Terimakasih telah menemukan jawaban terkait soal Perhatikan keterangan-keterangan berikut! 1) Berdasarkan Surat Keputusan Menteri Keuangan RIS Nomor PU I Tanggal 19 Maret 1950
Jangan lupa Blogpedia.web.id untuk menemukan jawaban soal-soal sekolah adek-adek ya…. Selamat Belajar.